Kulari tak tentu arahnya kemana
Mencari indahnya duhai engkau lentera
Berdiam di dalam gelap gulita
Menunggu dian berlalu dari hadapan
Gema suara melantun merdu di pagi hari
Bawaku tiba pada-Nya
Lamaku nanti akan hadirmu
Tuntun sua dengan-Nya
Kepala tertunduk malu
Saat ku menemui-Mu
Masih adakah artiku ini
Secuil kecil dihadapan-Mu
Kusujud mohonkan pinta
Ampunan dosa ku dari-Mu
Karena sadar ku tahu
Welas asih hanyalah milik-Mu
Saat ingat ku hadir
Penyayang sifat-Mu abadi
Hadirkan keberanian jiwa
Harapkan kehadirat-Mu
Sebagai manusia, aku mempercayai akan adanya Allah SWT. Aku mencoba tuk menuliskan rasa dihatiku yang yakin akan kebesaran-NYA dan segala kuasa-NYA.
Mencari indahnya duhai engkau lentera
Berdiam di dalam gelap gulita
Menunggu dian berlalu dari hadapan
Gema suara melantun merdu di pagi hari
Bawaku tiba pada-Nya
Lamaku nanti akan hadirmu
Tuntun sua dengan-Nya
Kepala tertunduk malu
Saat ku menemui-Mu
Masih adakah artiku ini
Secuil kecil dihadapan-Mu
Kusujud mohonkan pinta
Ampunan dosa ku dari-Mu
Karena sadar ku tahu
Welas asih hanyalah milik-Mu
Saat ingat ku hadir
Penyayang sifat-Mu abadi
Hadirkan keberanian jiwa
Harapkan kehadirat-Mu
Sebagai manusia, aku mempercayai akan adanya Allah SWT. Aku mencoba tuk menuliskan rasa dihatiku yang yakin akan kebesaran-NYA dan segala kuasa-NYA.
Comments
Post a Comment